Minecraft Sering Digunakan Hacker Untuk Samarkan Virus Malware
Minecraft Sering Digunakan Hacker Untuk Samarkan Virus Malware - Video Game,Siapa yang tidak tahu video Game? sudah pasti tentunya semua orang mengetahui video game bermain sebuah video game adalah kegiatan yang sangat mengasyikkan mayoritas semua orang dari semua kalangan sangat suka untuk memainkan sebuah video game saat ini bermain sebuah video game sangat gampang dan dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja tentunya hal ini dikarenakan ada platform mobile yang memudahkan kita untuk bermain sebuah game dengan fleksibel pada smartphone kita sendiri selain platform mobile ada juga tentunya platform konsol, PC,dan laptop yang menyajikan grafis dari game yang kita mainkan dengan sangat futuristik nan epik di era modern seperti ini sudah banyak sekali game yang dapat kita mainkan dari beberapa genre jadi kita tidak akan terpaku hanya pada satu genre sebuah game.
Minecraft menjadi salah satu game yang sangat populer dan sering dimainkan di seluruh dunia hingga sekarang dengan gaya permainan sandbox yang menjadi ciri khasnya Minecraft mampu menyajikan gameplay yang mengharuskan pemainnya untuk lebih kreatif serta dapat mengatur resource yang ada, Minecraft masih menjadi primadona untuk game bergaya survival bagaimana tidak diawal permainan pemain dituntut untuk hidup dengan segala sumberdaya yang ada ditengah hutan belantara jadi para pemain harus bisa kreatif untuk mengolah sumberdaya yang telah disediakan seperti kayu,batu,pohon dan lain sebagainya dengan grafik bergaya kotak kotak tidak menyudutkan Minecraft dari kepopulerannya bahkan dengan grafik kotak kotak inilah menjadi ciri khasnya kini Minecraft tersedia di seluruh platform jadi para pemain bisa memainkannya dimana saja.
Namun Untuk memainkan game ini Kalian harus membelinya terlebih dahulu harganya juga bervariasi tergantung serienya dengan Minecraft yang tidak tersedia gratis hal ini dimanfaatkan oleh beberapa hacker untuk menyebarkan virusnya lewat iming iming Minecraft gratis, Dikutip dari laporan Kaspersky pada bulan juli 2021 serta juli tahun 2022 menyebutkan bahwa 25 persen file berbahaya yang tersebar di internet menggunakan judul game Minecraft untuk menyamarkannya tentunya file ini berisi sebuah virus yang dapat membahayakan perangkat kalian jika terinstall di dalamnya dari beberapa tahun lalu hingga saat ini Minecraft masih mendominasi sebagai judul game yang disalahgunakan hacker untuk samarkan virus, pihak Kaspersky mengatakan hacker menyamarkan malware atau ransomware buatan mereka dalam bentuk sebuah Minecraft gratis,cheat,key gen dan lain sebagainya selain Minecraft beberapa judul game ini juga sering disalahgunakan hacker untuk menyamarkan malware buatannya antara lain.
• Fifa 11 ( 11 persen )
• Roblox ( 9,5 persen
• Farcry ( 9,4 persen )
• Call of duty ( 9 persen )
• PUBG ( 10 persen )
• Need for speed
• The sims
• Grand theft Auto
• Counter Stroke: Global
• Valorant
Pihak Kaspersky juga memaparkan bahwa pendistribusian file berbahaya yang berisikan malware atau ransomware di platform PC lebih besar dibandingkan dengan platform mobile tentunya hal ini sangat meresahkan bagi para gamer pc alangkah lebih baik jika kita menginstalnya lewat platform pendistribusi game terpercaya seperti Steam dan epic game dengan cara yang legal yaitu membelinya dan jika kita tidak mempunyai dana untuk membelinya alangkah lebih baik untuk menabung sampai dana kita cukup untuk membeli game tersebut.
Akhir kata
Terimakasih telah membaca berita Minecraft Dan Beberapa Judul Video Game Sering Digunakan Hacker Untuk Samarkan Virus Malware. semoga berita ini dapat menambah wawasan Anda Bagikan berita ini kepada teman anda di sosial media agar tidak ketinggalan berita Minecraft Dan Beberapa Judul Video Game Sering Digunakan Hacker Untuk Samarkan Virus Malware. Terimakasih dan Adios amigos. Veni vidi Vici Amavi
Posting Komentar untuk "Minecraft Sering Digunakan Hacker Untuk Samarkan Virus Malware "